Haaii teman-teman kali ini aku akan membahas tentang materi cyber crime yang aku dapatkan di kampusku dalam perkuliahan etika profesi dengan dosen pengampu yaitu bu Katarina Leba.
- Interruption : suatu ancaman terhadap avaibility, informasi atau data dalam komputer dirusak, dihapus sehingga jika dibutuhkan sudah tidak ada lagi.
- Interception : ancaman terhadap kerahasiaan (secrecy), informasi yang di dalam sistem disadap oleh orang yang tidak berhak.
- Modification : ancaman terhadap integritas, orang yang tidak berhak berhasil menyadap lalu lintas informasi yang sedang dikirim lalu mengubahnya sesuai keinginannya.
- Fabrication : ancaman ancaman terhadap integritas, orang yang tidak berhak berhasil meniru atau memalsukan suatu informasi sehingga orang yang menerima informasi menyangka informasi tersebut berasal dari orang yang dikehendaki si penerima tersebut.
- Phising : menipu pengguna agar menyerahkan informasi sensitif dengan cara mengelabuhi mereka melalui email, pesan, atau situs web palsu.
- Malware : menginfeksi perangkat dengan program jahat yang dapat mencuri data, mengendalikan perangkat, atau mengganggu kinerja perangkat.
- Ransomware : menyandera data atau perangkat pengguna dengan menuntut pembayaran tebusan untuk memulihkan akses
- Social Engineering : memanipulasi pengguna agar melakukan sesuatu yang merugikan mereka dengan cara memaipulasi rasa percaya, rasa takut, atau keseraahan mereka.
- Computer network break-ins
- Industrial espionage
- Software piracy
- Child pornography
- E-mail bombings
- Password sniffers
- Spoofing
- Credit card fraud
- Peningkatan regulasi, pemerintah mengeluarkan regulasi yang mengatur tentang keamanan siber dan perlindungan data pribadi.
- Pengembangan infrastruktur, pemerintah menginvestasika dana untuk pengembangan infrastruktur keamanan siber yang canggih.
- Kerjasama internasional, pemerintah bekerja sama dengan negara lain untuk berbagi informasi dan teknologi dalam upaya menangani kejahatan siber.
- Peningkatan kesadaran masyarakat, pemerintah melakukakan edukasi kepada masyatrakat tentang pentingnya keamanan siber dan cara melindungi diri dari serangan siber.



